Pentingnya mempunyai Hosting sendiri

Dengan begitu banyaknya penyedia situs web yang memberikan layanan gratis untuk membuat suatu layanan web situs / blog yang semakin diminati oleh banyak peminat untuk media periklanan maupun juga media berbagi.


Apa yang Anda inginkan ?membuat web bisnis atau hanya untuk kesenangan saja?mari kita ungkap betapa Pentingnya mempunyai Hosting sendiri dan apa untung dan ruginya.

Web yang gratis
Dilihat dari segi untung
• kita tanpa sepeserpun mengeluarkan uang untuk memilikinya.

Dilihat dari segi rugi
• Anda tidak memiliki kontrol pada conten Anda ,sewaktu – waktu conten anda bisa dihapus oleh si pemilik web gratis itu jika saja konten anda ada berisikan sesuatu yang sangat dilarang .

• Pernahkah Anda memperhatikan bagaimana bisnis yang paling dan profesional situs memiliki nama domain sendiri? Hal ini karena kebanyakan orang tidak menempatkan kredibilitas jauh di belakang sebuah situs web yang di-host secara gratis

Web yang berbayar
Dilihat dari segi untung
• Anda dapat mengontrol semua conten yang ada pada web Anda
• Akan memiliki nilai kredibel yang sangat tinggi pada bisnis atau produk jasa
• Anda Membuat orang lebih percaya pada bisnis atau produk jasa Anda

Dilihat dari segi untung
• Anda akan mengeluarkan sedikit dana untuk menyewa tempat hosting maupun domin
You can leave a response, or trackback from your own site.